Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2017

Permainan Cantik Indonesia terpaksa takluk oleh gol tunggal Thanabalan di menit akhir

Gambar
Permainan Cantik Indonesia terpaksa takluk oleh gol tunggal Thanabalan di menit akhir Kaget ya mas... iya saya juga   Dengan Animo dan antisipasi yang sangat luar biasa megah, digadang-dagang laga melawan Malaysia kemarin malam akan menjadi laga semifinal dengan rasa final, dan diprediksi juga akan menjadi laga yang sangat panas dan dibanjiri dengan kartu.  Kenyataannya laga kemarin menurut saya adalah salah satu laga yang cukup tertib, tidak seperti laga melawan vietnam dan kamboja yang beberapa kali menunjukan permainan kasar dari kedua belah pihak, kepemimpinan wasitnya pun menurut saya sudah cukup baik, jika dibandingkan dengan wasit yang memimpin laga melawan Timor Leste kemarin , cukup adil lah menurut saya kalau yang ini mah, walaupun memang ada juga beberapa momen yang kontroversial, jelasnya seperti momen osvaldo dialnggar di kotak penalti pada menit-menit terakhir, yang terlihat jelas memang itu sebuah pelanggaran dan indonesia pantas untuk dihadiahi pinalti.  

Buntut salah cetak bendera Indonesia terbalik memperkeruh suasana

Gambar
Berawal dari Sea Games, perseteruan semakin mengeruh dan tiada akhir   Dok. Twitter Imam Nahrawi  Berturut-turut indonesia diterjang cobaan ketika berlaga di SEA GAMES 2017 , mulai dari insiden bendera salah cetak, pembukaan yang memakai lagu rasa sayange, tragedi wo sepak takraw putri, kartu kuning Evan dimas, sampai di kartu merahnya pemain Shaolin soccer Sebelum disunting Setelah disunting kembali (di wikipedia tadinya pemain Shaolin Soccer, tap sekarang sudah normal kembali) , yang secara personal saya sebut sebagai kungfu master, karena perilakunya yang tidak mencerminkan kedisiplinan ketika bermain sepakbola, sampai Irfan Bachdim pun dibuatnya geram. Timor Leste number 4 should not even be allowed to play football! DISGRACE!! — Irfan Bachdim (@IrfanBachdim10) 20 Agustus 2017  Tetap, yang paling menyulut amarah netizen adalah salah cetaknya bendera Indonesia, tidak tanggung-tanggung bukan hanya 1 halaman, tapi 2 halaman dalam satu buku. tidak fokus? atau

Bendera Indonesia terbalik di SEA GAMES 2017, Indonesia akan segera melancarkan protes

Gambar
Bendera Indonesia terbalik di SEA GAMES, Indonesia akan segera melancarkan protes Dok. Twitter Imam Nahrawi  Dibalik megahnya Countdown Asia games 2018 dengan kehadiran sederat selebriti dan penyayi papan atas, ada kejadian yang cukup membuat hati netizen indonesia merasa sakit hati  Kesalahan fatal terjadi di ajang SEA GAMES 2017 yang diselenggarakan di Malaysia, bukan main-main kesalahannya menyangkut bendera nasional suatu negara. Netizen Indonesia dibuat geger dengan postingan Menteri Olahraga, Bapak Imam Nahrawi  mengenai kesalahan cetak terbalik bendera Indonesia di buku suvenir, otomatis membuat berang sebagian netizen indonesia yang meyangkan kesalahan fatal terjadi di Event sebesar SEA GAMES. "Pembukaan  #SEAgame2017  yg bagus tapi tercederai dg keteledoran fata yg amat menyakitkan. Bendera kita.....Merah Putih. Astaghfirullaah..." Begitulah kicauan Mentri Olahraga yang menyiratkan kekecewaan mendalam mengenai peristiwa ini. Pembukaan #SEAgame2017 yg

Lihat nih serunya Baby Shark Challenge yang lagi viral dan booming di seluruh dunia

Gambar
Lihat nih serunya Babyshark challenge yang lagi viral dan booming di seluruh dunia  Baby shark do.. do ..  do ..  do..... Baby shark do.. do ..  do ..  do..... Baby shark do.. do ..  do ..  do.....  Ah pasti familiar kan di telinga kalian? Ya iyalah familiar , wong ini lagu lagi booming banget, dari anak kecil sampai dewasa pasti angguk-angguk kalau denger lagu ini atau reflek joget-joget, mana lagunya easy listening lagi banget.  Video baby shark dance di youtube sendiri sampai saat ini sudah dilihat sampai 100 juta lebih dan pasti bakal terus tambah. Langsung lihat aja cuy  Di Instagram sendiri sudah ada sekitar ribuan yang berpartisipasi dalam challenge ini, dan pasti bakal terus bertambah seiring berjalannya waktu, langsung aja brej dilihat. 1. Viewsnya ampir sejuta breh, mantap ini Kemarin pas lagi dinner bareng @ranzkyle dan @nianaguerrero ada yg dm gue request bikin #BabySharkChallenge sama mereka. Akhirnya gue tarik mereka plus yg lain juga, @

72 tahun kita berdiri secara independen, merdeka dan terlepas dari tangan penjajah busuk

Gambar
Sumber : wikipedia 72 tahun kita berdiri secara independen, merdeka dan terlepas dari tangan penjajah busuk   Merdeka! Merdeka! Merdeka! Tidak terasa hari ini indonesia menginjak umur yang ke -72, kita lepas dari tangan busuk para penjajah yang seolah menganggap derajatnya lebih atas dari bangsa kita, sudah lelah kita di kendalikan bangsa asing yang terus mengeruk indonesia layaknya rumahnya sendiri. Dengan congkak mereka datang memperkenalkan diri sebagai saudara, menawarkan janji-janji manis yang berakhir hanya bualan semata,   3,5 tahun kita dijajah oleh Jepang. Bukan masalah angka disini, jika dibandingkan dengan Belanda, mereka lebih lama menjajah dibandingkan , tapi jepang memberi penderitaan kepada rakyat indonesia melebihi ribuan abad, jangankan memenuhi kebutuhan sehari-hari, untuk pakaian pun kita dulu susah mendapatkan, dan akhirnya hanya memakai yang dibuat dari karung goni. Belum lagi penderitaan para janda yang diseret dan dipaksa menjadi jugun ianfu , secara kas

Polemik Full day school, Kecemasan Ulama sampai terancam matinya Madrasah Diniyah

Gambar
Polemik Full day school, Kecemasan Ulama sampai terancam matinya Madrasah Diniyah Source : Pixabay.com   Full day school menjadi polemik dan masalah tersendiri bagi beberapa kalangan, terutama untuk orang tua yang ingin atau sedang menyekolahkan anaknya di sekolah Madrasah Diniyah yang notabene kebanyakan dimulai ketika siang hari.  Kekhawatiran muncul dari kalangan Nahdlatul Ulama, kalangan ulama khawatir kebijakan full day school akan mematikan Madrasah Diniyah , yang dimana menjadi sarana belajar untuk mempelajari islam lebih jauh dan detil, berharap dengan adanya Madrasah Diniyah dapat meningkatkan iman dan taqwa para siswa.  Untungnya Bapak Presiden merespon dengan sangat cepat , dengan menyatakan bahwa kebijakan ini tidak mengharuskan sekolah untuk melaksanakannya, berarti hanya opsional , toh sekarang peraturannya pun masih digodok oleh pemerintah dan bapak presiden, jadi kekhawatiran para ulama dan orang tua bisa sedikit mereda.  Terlepas dari kebijakan in

Cara paling ampuh dan mudah mengatasi stress dan pusing

Gambar
Cara mudah dan ampuh mengatasi stress dan pusing Source : Pixabay.com  Stress, frustasi, kesel memang lumrah dialami setiap manusia, ada yang bisa menyikapi dengan tenang, ada pula yang menyikapi dengan berlebihan sampai menyiksa dirinya sendiri. Stress bisa timbul dikarenakan banyak hal, entah itu dari hal yang terkecil atau paling besar sekalipun.  Setiap masalah tidak selalu berujung menjadi stress, adakalanya bisa disikapi dengan santai dan bijak, toh juga setiap manusia pasti punya masalahnya masing-masing, terlepas dari tingkatannya mudah atau kompleks.  Untuk cara mengatasinya sangatlah gampang, tidak harus melakukan hal-hal yang aneh kok, berikut tips yang akan saya bagikan. 1. Berpikirlah lebih 'lempeng' Source : Pixabay.com  Pasti bingung kan apa yang dimaksud dengan 'lempeng' disini? Maksudnya adalah dalam berpikir atau mengalami masalah, fokuskan saja pada satu titik yang bisa dijangkau yang sekiranya dapat menyelesaikan masalah saat itu j

Berita viral ! Bocah SD meninggal setelah berkelahi dengan temannya Sampai Oknum TNI ngamuk memukul polisi pakai helm

  Berita viral ! Bocah SD meninggal setelah berkelahi dengan temannya Sampai Oknum TNI ngamuk memukul polisi pakai helm  Seblak.... Seblak.... kembung ini perut, habis makan langsung ditimpah sama seblak, mau nahan, tapi ya gimana lagi, sayang kalau kelewat... coba bayangkan, di siang penat seperti ini, pusing karena panas, bosan, tiba-tiba merebak semeliwir rempah khas yang sudah sangat lekat di hidung , tidak mungkin kan saya lewatkan begitu saja, heheheh.  Ah fokus.. fokus. Dunia maya terakhir ini diramaikan dengan berita bocah sd yang meninggal dan oknum tni yang mengamuk kepada polisi yang cukup menyita perhatian khalayak ramai, berbagai opini dan pendapat muncul mengenai peristiwa yang terjadi, entah itu pro atau kontra, yang pasti berita ini selalu muncul di feed berita opera mini, yang mana masih lebih baik sih daripada feed berita zodiak yang cuma itu-itu aja Bocah sd meninggal setelah berkelahi dengan temannya  Banyak rumor yang beredar mengenai berita ini, ada yang

Biadab ! Ibu kandung tega memasukkan bayinya ke dalam freezer sampai membeku

Gambar
Biadab ! Ibu kandung tega memasukkan bayinya ke dalam freezer.....   Source : Pixabay.com  Satu kata yang terlontar dari mulut saya pertama kali melihat berita mengenai seorang ibu yang memasukkan 'mayat' bayinya ke dalam freezer , "Biadab". Begini, itu bayi lho, bukan daging sapi yang mati, bagaimana mungkin sampai bisa terpikir memasukkannya ke dalam freezer. Gila, nekat, dan terdengar psikopat.  Saya seakan tidak percaya, dan berkali-kali menampar diri saya dendiri, "Apakah ini bisa terjadi, bukan scene di film, kan?", baru pertama kali juga saya mendengar kasus seperti ini dan si ibu langsung mengakui perbuatannya, menurut saya, gila sih ini, gila, sudah diluar batas kewajaran.  Beratus-ratus kasus sudah saya lihat, entah di televisi, portal online atau media cetak tentang pembunuhan bayi, penelantaran, pembuangan, penyiksaan, bahkan mutilasi karena baby blues, tapi sumpah baru pertama kali saya dibuat tercengang dengan kasus yang seperti ini.

Cara yang paling tepat untuk memperbaiki sistem pendidikan di indonesia

Gambar
Cara yang paling tepat untuk memperbaiki sistem pendidikan di indonesia  Source : Pixabay.com   Pendidikan , sudah tidak terhitung kita mengganti sistem pendidikan kita berapa kali, entah kurikulum, cara mengajar, atau etika dalam pelaksanaannya. Mungkin, jika orang tua dulu bersekolah dan dihukum dengan( maaf ) cara sedikit kasar , itu seakan bukan hal yang besar dan biasa saja. Berbeda dengan sekarang, jangankan sampai melukai, mencubit atau mencolek saja pasti bisa sampai ke meja pengadilan .  Terlepas dari hal yang saya singgung diatas, pernahkan kita berpikir, apakah memang sistem pendidikan kita sudah benar? Entah itu dalam hal membimbing, mengarahkan atau mengajari? Bukan maksud saya untuk menyalahkan siapapun disini atau menggurui, tapi memang saya selalu berpikir, apakah memang benar kita sudah berdiri di fondasi sistem pendidikan yang paling benar sekarang ini?  Misal, contoh kecilnya begini, jika kita dulu diajarkan untuk jangan berhobong , lantas kenapa

Miris! Pria yang dibakar ternyata bukan maling

Gambar
Miris! Pria yang dibakar ternyata bukan maling Source : Pixabay.com   Kaget, miris, dan prihatin. 3 kata yang bisa saya gambarkan ketika berselansar ke portal media online yang merilis berita mengenai perilaku barbar warga indonesia yang seolah tidak mengenal jaman dan tata krama. Bayangkan saja, bagaimana bisa dengan beraninya menghakimi orang dengan semena-mena dan membabi buta seperti kesetanan, seharusnya jika memang bersalah, tidak sepatutnya juga main hakim sendiri dengan cara dibakar. EH TONG, EMANGNYA NYAWA MANUSIA LU PIKIR APAAN? HEH ITU MANUSIA BUKAN HEWAN  Kesel banget saya, sumpah, maksud saya mau sampai kapan sih kita bangsa indonesia ini punya sifat seperti ini, main hakim sendiri, berperasangka buruk, di adu domba dengan sara, mau sampai kapan heh? Sampai indonesia berubah jadi negara maju? jangan ngimpi lah kalau sifat sama moral masih gak berubah juga, jujur saya lama-lama muak dengan sifat dan orang tipikal seperti ini, l ebih mementingkan hawa nafsu

Viral! Inilah video terangkanlah yang harus kalian lihat

Gambar
Menjadi viral! Inilah video terangkanlah yang harus anda lihat hiji... dua... hiji... dua... tilu  eta terangkanlah(dung tang tung dung tang tung)  eta terangkanlaaaaahh  Hahaha, keranjingan emang, terngingang selalu di otak lagu terangkanlah, sejujurnya saya melihat konten serupa beberapa bulan yang lalu, tapi entah pemicunya apa bisa viral lagi saat ini, tapi memang jujur kocak sih, video apapun pasti pas kalau di tambahkan lagu eta terangkanlah pasti cocok selalu, hahahahah  Sampai saya nulis postingan ini pun lagu terangkanlah menempel di otak, asalkan jangan sampai lagu eta terangkanlah (entah akan diberi judul apa, terlepas dari lagu mainstreamnya)  muncul pas pikiran lagi mumet, bisa berabe entar, bukannya cari penyelesaian masalah, malah joget joget diiringi lagu eta terangkanlah.  Sampai saat ini pun sudah sekitar 11.000 lebih yang berpartisipasi di #etaterangkanlah, kuy ah saya share yang menurut saya paling bagus, cekibrot gaes: 1. Cek dulu versi orinya gan